kamus bahasa daerah

Friday, July 3, 2015

Singkatan dalam Kamus 1

Petunjuk Penggunaan Kamus biasanya terdapat di halaman awal Kamus Tesaurus Bahasa Indonesia (KTBI). Petunjuk utama yang biasa terdapat dalam kamus terdiri dari singkatan dan simbol.
  • Singkatan
kk : kata kerja, kelas kata yang menyatakan tindakan, keberadaan, atau tindakan dinamis lainnya.
kb : kata benda, jenis kata yang menyatakan nama, tempat, atau semua benda yang dibendakan.
kgt : kata ganti (pronomina), kata yang menggantikan nomina atau frasa nomina.
kkt : kata keterangan, memberikan keterangan pada kata benda dan kata sifat, yang bukan kata benda.
ks : kata sifat, kelas kata yang mengubah kata benda atau kata ganti.
prc : percakapan, padanan kata yang biasa digunakan pada percakapan.
lk : lawan kata (antonim)
ki : kiasan, kata yang bukan dalam arti sebenarnya.
p : partikel (kata tugas), jenis kata yang hanya memiliki arti gramatikal.
  • Simbol
(,) memisahkan padanan kata/kata-kata yang memiliki kesamaan arti.
(;) memisahkan kata yang memiliki arti berbeda dari yang telah ada sebelumnya.
(~) disebut tilde digunakan untuk menggantikan penulisan kata yang dimaksudkan.

Source : Kamus Tesaurus Bahasa Indonesia

No comments :

Post a Comment